Pusat Studi Arsip

/

Khazanah Arsip Statis

Khazanah Arsip Statis

Daftar Arsip Dewan Pengawas BRR NAD-NIAS

Dewan Pengawas BRR NAD-NIAS
Daftar Arsip Dewan Pengawas BRR NAD-NIAS

5 Dec 2022

Tim BAST

Didalam Perppu Nomor 2 Tahun 2005 juga dijelaskan bahwa Dewan Pengawas Rehabilitasi dan Rekonstruksi Wilayah Pasca Bencana, selanjutnya disebut Dewan Pengawas, adalah kelengkapan organisasi fungsional yang bertanggungjawab untuk memastikan bahwa kegiatan rehabilitasi dan rekonstruksi telah berjalan secara efisien dan efektif serta sesuai dengan kebutuhan masyarakat di wilayah pasca bencana.

81
Surat No.S-62/Sek/09/2007, dari Sekretaris Dewan Pengawas Merangkap Anggota kepada Sdr. Dra.Naimah Hasan (Plt. Ketua Merangkap Anggota), Perihal Undangan Rapat Dewan Pengawas dan Bapel BRR NAD-Nias, Hari/Tanggal : Kamis, 27 September 2007, Jam : 09.30 - selesai, Acara : Pembahasan Implementasi Kode Etik dan Temuan-temuan, tanggal 18 September 2007
82
Surat No.S-54/Sek/07/2007, dari Sekretaris Dewan Pengawas Merangkap Anggota kepada Sdr. Dra.Naimah Hasan (Plt. Ketua Merangkap Anggota) Perihal Rapat Dewan Pengawas Hari, Tanggal : Kamis, 2 Agustus 2007, Jam : 10.00 - Selesai, Tempat Gedung ACC Unsyiah L 1B-108, Acara : Tindak lanjut pelimpahan sebagai fungsi SKA kepada Dewan Pengawas, tanggal 19 Juli 2007
83
Surat No. S.51/Sek/07/2007, dari Sekretaris Dewan Pengawas Merangkap Anggota kepada Dra.Naimah Hassan,MA (Plt. Ketua Merangkap Anggota), Perihal : Undangan Rapat Hari, Tanggal : Kamis, 12 Juli 2007, Jam 13.00 - Selesai, Acara : Audit Investigasi yang akan dilaksanakan oleh SAK Terkait MOU BRR dan BPKP, Tanggal 9 Juli 2007
84
Surat : S.41/Sek/06/2007, dari Sekretaris Dewan Pengawas Merangkap Anggota kepada Sdr. Dra.Naimah Hassan,MA (Plt. Ketua Merangkap Anggota) Perihal Undangan Rapat Dewan Pengawas dan Badan Pelaksana BRR NAD-Nias Hari, Tanggal Selasa, 3 Juli 2007, Jam : 09.00 - Selesai, Acara : Pembahasan Temuan Audit Internal Kwartal I, 2007, tanggal 18 Juni 2007
85
Surat : S.42/Sek/06/2007, dari Sekretaris Dewan Pengawas merangkap Anggota kepada Sdr. Dra.Naimah Hassan,MA (Plt. Ketua merangkapa Anggota) Perihal Undangan Rapat Hari, Tanggal : Selasa, 26 Juni 2007, Jam 19.00 - Selesai, Acara : 1. Pembahasan Temuan Audit Internal Kwartal I, 2007, tanggal 25 Juni 2007
86
Surat No.S.12/Ket/02/2007, dari Sekretariat Dewan Pengawas Merangkap Anggota Kepada Sdri. Dra. Naimah Hasan, Perihal Undangan pertemuan Hari, Tanggal : Jum'at, 16 Februari 2007, Tempat : Kantor Bapel BRR NAD-Nias, Acara : Rencana Strategis Rehabilitasi Rekonstruksi Aceh dan Nias, tanggal 8 Februari 2007,
87
Surat No.S.4710/BRR.08/X/2007, dari Deputi Bidang Perumahan dan Permukiman BRR NAD-Nias Kepada Plt. Ketua Dewan Pengawas, Perihal : Permohonan Audiensi dengan Dewan Pengawas dan Tenaga Ahli, tanggal 4 Oktober 2007
88
Undangan No.4511/BRR.01/IX/2007, dari Pjs. Sekretaris Badan Pelaksana BRR NAD-Nias, Perihal Undangan Buka Puasa Bersama BRR NAD-Nias 1428 H, tanggal 21 September 2007
89
Undangan dari Kepala Badan Pelaksana, Perihal Acara Buka Puasa Bersama yang Insya Allah diadakan pada Hari : Jum'at, Tanggal 28 September 2007, tanggal 17 September 2007
90
Surat No.S. 15/Sek/02/2007, dari Djunaedi Hadisumarto (Sekretaris Dewan Pengawas kepada Sdr. Dra. Naimah Hasan (Plt. Ketua Dewan Pengawas merangkap Anggota) Perihal Jadwal Pertemuan dengan BRR NAD-Nias 2007, tanggal 19 Februari 2007

Tahun Penciptaan

-

Jenis Arsip

Kategori Arsip