Pusat Studi Arsip

/

Khazanah Arsip Statis

Khazanah Arsip Statis

Daftar Arsip Dewan Pengawas BRR NAD-NIAS

Dewan Pengawas BRR NAD-NIAS
Daftar Arsip Dewan Pengawas BRR NAD-NIAS

5 Dec 2022

Tim BAST

Didalam Perppu Nomor 2 Tahun 2005 juga dijelaskan bahwa Dewan Pengawas Rehabilitasi dan Rekonstruksi Wilayah Pasca Bencana, selanjutnya disebut Dewan Pengawas, adalah kelengkapan organisasi fungsional yang bertanggungjawab untuk memastikan bahwa kegiatan rehabilitasi dan rekonstruksi telah berjalan secara efisien dan efektif serta sesuai dengan kebutuhan masyarakat di wilayah pasca bencana.

161
Surat No.S.48/Sek/08/2006, dari Sekretaris Merangkap Anggota Dewan Pengawas kepada Prof.Dr.Anwar Nasution Kepala Badan Pemeriksa Keuangan, Perihal Pengawasan pada Badan Pelaksana BRR NAD-Nias, Tanggal 8 Agustus 2006
162
Memorandum No.M.11/Sek/05/2006 tanggal 10 Mei 2006 dari Sekretaris Dewan Pengawas kepada Prof.Dr.Abdullah Ali (Ketua Dewan Pengawas), Perihal Presentasi Sdr. Kanaka Puradireja SE. Ak kepada Ketua Bapel dan Staf Terkait Tanggal 8 Mei 2006
163
Surat No.30/Sek/05/2006, dari Sekretaris Dewan Pengawas kepada Sdr. Dr. Ir. Yuwaldy Away (Tenaga Ahli / Kepala Sekretariat) Perihal Bahan Diskusi yang berjudul Strategi Pelaksanaan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Wilayah dan Kehidupan Masyarakat Aceh Darussalam dan Nias, tanggal 31 Mei 2006
164
Surat No.S.66/Sek/11/2007, dari Sekretaris Dewan Pengawas Merangkap Anggota kepada Dra.Naimah Hasan (Plt. Ketua Merangkap Anggota) Perihal Risalah Rapat Dewan Pengawas dan Bapel BRR yang berlangsung 27 September 2007, tanggal 16 November 2007
165
Memorandum No.M.991/BRR.Reg.I/VII/2007, dari Deputi Operasi kepada Sekretariat Dewan Pengawas, Perihal Draf Ringkasan Eksekutif Final Mid Term Review, tanggal 13 Juli 2007
166
Kliping Koran Harian Umum Koran Tempo, Selasa 23 Januari 2006, Perihal "Dugaan Korupsi BRR KPK Tidak Tindak Lanjuti"
167
Surat No. 021/BPPKN/V/07, dari Ketua Umum Badan Peduli Pembangunan Kepulauan Nias kepada Ketua Dewan Pengawas, Perihal Saran dan Usul BPPK dalam rangka menghasilkan Program Rehabilitasi dan Rekonstruksi Kepulauan Nias, Tanggal 15 Mei 2007
168
Surat No. S.33/Sek/05/2007, dari Sekretari Dewan Pengawas merangkap Anggota kepada Sdr. Dra. Naimah Hasan (Plt. Ketua merangkap Anggota), Perihal Laporan Pengawas Kedeputian Bidang Pendidikan, Kesehatan dan Peran Perempuan Badan Pelaksana Rehabilitasi dan Rekonstruksi NAD-Nias Tahun Anggaran 2006, Tanggal 7 Mei 2007
169
Surat Tugas a.n Sdr. Dra. Naimah Hassan, MA, dkk, Tujuan Penugasan menghadiri rapat Dewan Pengawas dan BAPEL BRR NAD-Nias di Jakarta, Tanggal 1 Mei 2007
170
Surat No.S.42/Sek/05/2008, dari Sekretaris Dewan Pengawas merangkap Anggota Djunaedi Hadisumarto Kepada Sdr. Dra. Naimah Hasan, MA, Perihal Ralat Risalah Rapat 26 Februari 2008, tanggal 13 Mei 2008

Tahun Penciptaan

-

Jenis Arsip

Kategori Arsip