Pusat Studi Arsip

/

Khazanah Arsip Statis

Khazanah Arsip Statis

Daftar Arsip Dewan Pengawas BRR NAD-NIAS

Dewan Pengawas BRR NAD-NIAS
Daftar Arsip Dewan Pengawas BRR NAD-NIAS

5 Dec 2022

Tim BAST

Didalam Perppu Nomor 2 Tahun 2005 juga dijelaskan bahwa Dewan Pengawas Rehabilitasi dan Rekonstruksi Wilayah Pasca Bencana, selanjutnya disebut Dewan Pengawas, adalah kelengkapan organisasi fungsional yang bertanggungjawab untuk memastikan bahwa kegiatan rehabilitasi dan rekonstruksi telah berjalan secara efisien dan efektif serta sesuai dengan kebutuhan masyarakat di wilayah pasca bencana.

141
Surat dari Deputy Aceh dan Nias Multi Donor Fund Kepada Ibu Naimah Hasan Tentang Undangan dialog kebijakan " Peranan organisasi masyarakat sipil (CSO) di Aceh dan Nias dalam transisi dan berkelanjutan, tanggal 6 Maret 2008
142
Surat No.014/ARF/II/2008, dari Manajer Operasional kepada Ibu Naimah Hasan Tentang Undangan partners and stakeholders meeting Hari / Tanggal : Kamis / 14 Februari 2008, Jam : 10.00 - 13.00 WIB, Tempat : Europe House, Tema : Aceh; diantara melimpahnya Dana dan Tantangan Manajemen Anggaran, Tanggal 13 Februari 2008,
143
Surat No. 017/ARF/II/2008, dari Manajer Operasional Aceh Recovery Forum kepada Ibu Naimah Hasan Perihal Ralat jadwal diskusi adalah Hari / Tanggal : 28 Febuari 2008, Pukul : 10.00 - 13.00 WIB, Tempat : Europe House Tema Aceh; diantara melimpahnya dana dan tantangan manajemen anggaran, Tanggal 13 Februari 2008
144
Surat No.013/RISET-BRR/F-LSM/II/2008, dari Koordinator Program Forum Lembaga Swadaya Masyarakat Nanggroe Aceh Darussalam kepada Ibu Naimah Hasan Tentang Undangan Expert Meeting (Workshop) Hari / Tanggal : Jum'at, 29 Februari 2008, Pukul : 09.00 WIB s.d Selesai, Tempat : Paviliun Seulawah - Blang Padang Banda Aceh, Tanggal 26 Febuari 2008
145
Surat No.045/2263, dari Wakil Gubernur NAD kepada Ketua Dewan Pengawas BRR NAD-Nias Tentang Undangan Penandatanganan MOU tentang Pengelolaan dan penyelamatan Arsip BRR-NAD-Nias, Tanggal 28 Januari 2008
146
Surat No.002/ARF/I/2008 dari Manajer Operasional Aceh Recovery Forum (ARF) kepada Ibu Naimah Hasan Tentang Undangan Partners and Stakeholders Meeting Hari / Tanggal : Rabu / 9 Januari 2008, Jam : 10.30 - 13.00, Tempat : Europe House, Tema : 2008; Tahun Baru, Tantangan Baru
147
Surat No.30/Sek/12/2005 Tanggal 14 Desember 2005, dari Sekretaris Dewan Pengawas kepada Sdr. Prof. Abdullah Ali (Ketua Dewan Pengawas) Tentang Bahan / Informasi hasil rapat tripartite
148
Surat No.29/Sek/II/2005, dari Sekretariat Dewan Pengawas kepada Sdr. Prof. Dr. Abdullah Ali Ketua Dewan Pengawas BRR NAD-Nias, Perihal Risalah Rapat Tripartite BRR NAD dan Nias, tanggal 10 November 2005
149
Surat No.28 Sek/10/2005, dari Sekretariat Dewan Pengawas kepada Sdr. Dra. Naimah Hasan (Anggota Dewan Pengawas BRR) Perihal Bahan Rapat Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan BAPEL BRR Banda Aceh - Nias 2005, Tanggal 19 Oktober 2005
150
Surat No.27/Sek/10/2005, dari Sekretariat Dewan Pengawas kepada Ketua Dewan Pengawas Perihal Risalah Rapat Dewan Pengawas Rehabilitasi dan Rekonstruksi Nanggroe Aceh Darussalam - Nias yang telah berlangsung tanggal 5 oktober 2005, tanggal 17 Oktober 2005

Tahun Penciptaan

-

Jenis Arsip

Kategori Arsip